Itu adalah foto 3 bangkai anak burung yang mengering di sarangnya. Apa pemahaman kamu akan hal ini???
Waktu ibunya ketangkep dan dimasukin ke sangkar, orang nyangka dia menari dan menyanyi. Karena dia loncat-loncat & berkicau.
Namun… sebenarnya bisa jadi dia gelisah dan teriak-teriak.
“Naaak maafin ibu.. ibu ga bisa pulang…., ga bisa nganterin makan.. maaf ga bisa jadi ibu yang baiiik.”
Gitu terus tiap hari…. dan hebatnya kita bahagia dan bangga menyaksikan itu….
